Risty Tagor & Rifky Balweel Tak Menyesal Nikah Muda
Pasangan selebriti Risty Tagor dan Rifky Balweel merasa sangat bahagia dengan keluarga kecilnya. Mereka mengaku tak menyesal telah memutuskan untuk menikah muda.
"Enak banget nggak nyesel dah. Kalau dulu pacaran sedikit-sedikit keluar uang buat pacaran, kalau udah married bisa nabung,"
Pasangan yang menikah pada 2 Oktober 2010 itu saat ini telah dikaruniai anak pertama mereka bernama Arsen Raffa Balwel. Risty dan Rifky berkomitmen untuk tidak menggunakan jasa pengasuh untuk menjaga anaknya.
Meskipun saat ini usianya baru berumur 22 tahun, Rifky mengatakan kalau sang istri sudah terbiasa mengurus anak. Risty juga berusaha memberikan ASI eksklusif untuk buah hatinya.
"Dia memang sering rawat bayi, dia suka ngerawat anak kakaknya,"
Tags : Gosip Artis Risty Tagor & Rifky Balweel , Risty Tagor & Rifky Balweel , Profil Risty Tagor & Rifky Balweel , Koleksi Foto Risty Tagor & Rifky Balweel , Seputar Risty Tagor & Rifky Balweel , Risty Tagor & Rifky Balweel Tak Menyesal Nikah Muda, Risty Tagor , Rifky Balweel , keluarga kecil Risty Tagor & Rifky Balweel , Risty Tagor & Rifky Balweel & Arsen, Risty Tagor & Rifky Balweel ingin punya anak lagi
Post a Comment
Terima Kasih Atas Kunjungannya
Silahkan Tinggalkan Komentar atau Saran Anda Dibawah Ini